Rabu, 24 Januari 2018

Soal HOTS Geografi Kelas 11 Bab Kebudayaan



1.Indonesia memiliki keanekaragaman budaya yang tersebar di berbagai pulau yang ada di Indonesia.Dengan banyaknya budaya yang ada di Indonesia maka kita harus dapat menjaganya dengan baik..Jelaskan pengertian dari
a.       Kebudayaan dilihat secara  etimologinya
b.      Kebudayaan Dalam arti luas
c.       Kebudayaan Menurut para ahli
d.      Kebudayaan menurut pendapat anda sendiri
2. Indonesia memiliki beraneka ragam kebudayaan yaitu kebudayaan etnik dan kebudayaan asing sedangkan kebudayaan nasional Indonesia sejak sumpah pemuda atau sejak Indonesia merdeka sehingga kebudayaan yang ada perlu kita lestarikan. Apa yang dimaksud keanekaragaman kebudayaan nasional?
3. Dibawah ini adalah contoh keragaman kebudayaan Indonesia, yang saat ini masih dilestarikan dikalangan pemuda. Tarian ini berasal dari pulau jawa dan biasa disebut sebagai tari jhatilan. Kuda lumping adalah tarian tradisional jawa yang menampilkan sekelompok prajurit yang telah menunggang kuda dan disertai aksi kesurupan seperti memakan kaca. Berikan contoh keragaman budaya nasional lainnya dan persebarannya!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DON'T RUSUH!